Coretan Pertamaku part 1

Saturday, March 22, 2014

1 comments


Hari ini ada acara yaitu ulang tahun untuk beberapa orang yang diadakan dalam satu kali. ulang tahun kali ini berbeda karena biasanya pakai roti tart, tetapi sekarang pakai tumpeng (nasi kuning). aku sangat senang, juga sangat sedih karena besok aku harus pulang ke tempat asalku kota Solo. disana aku memiliki beberapa teman terbaikku disekolah ada Della,Risma,Chita, Anis,Lintang,Fina dsb,dirumah ada Verna, Dita, Mbak Putri, Mbak Adelia, Kania, Sasa dsb. saat itu aku disuruh untuk blenderin bumbu-bumbu yang akan dipakai untuk buat nasi kuning, aku langsug cepat-cepat membereskan sampah-sampah rambutanku karna aku sedang makan rambutan hasil panen  tadi hehehe lapar. aku langsung memblender bumbu tadi dan menaruhnya dimangkok lalu aku berkata "tante sudah selesai kakak  balik makan rambutan ya". "iya..." jawab tanteku yang sedang mencuci baju. ketika aku sedang  memakan rambutan tanteku memanggilku untuk kedua kalinya " kakak bantuin ante lagi masih ada..." ujar tanteku sambil menggoreng. "iya" jawabku sambil beranjak berdiri dari tempat dudukku.

"Ngeeenggg....ngeeeenggg,ngeeeggn" suara blender terdengar jelas dari telingaku. ya saat ini aku sedang memblender bumbu yang kedua. "...........


Mau tahu lanjutannya ..... tunggu aja part 2 hehehheheh



Kisah nyata
By: Sekarjagad Aulia Amanda M